-->

Thursday, April 28, 2016

Balita yang gemuk itu sehat atau tidak?

Gemuk adalah ukuran tubuh si anak yang melebihi ukuran yang semestinya,anak di katakan gemuk apabila terlihat bulat dan empuk jika diraba.Anak yang gemuk memang terlihat lucu tapi asalkan gemuknya tidak melebihi toleransi sampai menjadi obesitas atau kelebihan berat badan.
Ukuran bayi yang gemuknya normal bisa di lihat dan di tandai di buku
panduan,buku kartu menuju sehat dari bidan ,kartu ini biasa di berikan di bidan dokter atau posyandu saat periksa kemudian agar selalu di bawa saat pemeriksaan atau imunisasi.Pada kartu itu di ukur tinggi badan berat badan ,ukuran kepala dan akan terlihat sang anak gemuknya masih wajar atau di katakan melebihi normal saat melewati garis batas dan menjadi obesitas.
Apakah gemuk itu sehat atau tidak ?
Gemuk dikatakan sehat apabila sang anak tetap dapat menjalankan aktifitasnya dengan lincah ,,lancar dan mengalami tumbuh kembang secara wajar sesuai dengan usianya,ini malah menunjukkan kebutuhan nutrisi yang tercukupi dengan baik, cirinya anak sehat,ceria,lincah dan segar.
Ini tentu berbeda dengan gemuk yang tidak sehat, gemuk yang tidak sehat di tandai dengan anak yang enggan bahkan sulit bergerak,kegemukan ini di sebut obesitas gemuk semacam ini tidak sehat.Kelebihan berat badan seperti itu adalah sumberer penyakit jadi sebagai orang tua seharusnya bisa membedakan anak gemuknya wajar dan tidak.. anak gemuk yang nafasnya memburu juga sebagai tanda gemuknya tidak sehat .kesimpulanya sehat atau tidak ? sehat kalau anak masih sehat dan wajar , tidak sehat kalau anak jadi sulit bergerak dan nafasnya terganggu.
Lantas solusinya bagaimana?
Solusi gemuk tidak sehat:
1.Kurangai makanan yang mengandung banyak lemak pada anak-anak.
2.Keikan makanan yang banyak mengandung buah dan sayur sehingga serapan seratnya bisa tercukupi dan kegemukan bisa di seimbangkan, inilah yang akan membantu menggelontor yang berlebihan di tubuh sang anak.
3.Ada faktor lain yang mempengaruhi kegemukan yaitu faktor genetik faktor keturunan, orang tua yang gemuk biasanya anaknya juga gemuk identik , nah hal semacam ini bisa di atasi dengan pola makan yang sehat dan banyak berolah raga untuk mengantisipasi kegemukan.

Yang tlah berlalu biarlah berlalu

0 komentar:

Post a Comment

Hubungkan ke Facebook

Contact Us
Goa Maria Lawangsih
0852-9219-3234
Patihombo yogyakarta